­
kisah di gelombang theta

tiup lilinnya sekarang

sepertinya tepat pukul ini dan sangat pasti tepat hari ini. di hari yang satu tahun lalu tidak bisa menjadi satu hari di tahun ini. rasanya baru saja meminta saran banyak orang untuk sebuah kalimat ucapan ulang tahun untuk orang terkasih yang bukan milik saya dan sekarang umurmu sudah bertambah lagi. tepat satu tahun lalu dimana jemari ini bergetar untuk menekan tombol setuju di...

Continue Reading